Optimasi
Seoptimasi: Optimasi SEO Untuk Bisnis Kecil (Small Business)

Optimasi SEO Untuk Bisnis Kecil (Small Business)

Setiap tahunnya SEO secara bertahap tampil lebih rumit,karena Google tidak henti-hentinya mengadakan pembaruan dari sistem algoritmanya,hal inilah yang membuat sebagian pelaku bisnis kecil yang menggantungkan hidupnya pada usaha penjualan secara online merasa frustasi,karena terkendala oleh waktu untuk optimasi dan mengikuti setiap perubahan algoritma tersebut dan juga keterbatasan sumber daya yang ada,hingga saat ini hanya sedikit saja yang mampu bertahan dalam bisnisnya.

Namun sehebat apapun yang dilakukan oleh Search Engine dalam perkembangannya,anda tentu tidak harus patah arang dan  banting stir,karena peluang bisnis di internet tetap menjanjikan.

Terkait akan masalah itulah saya akan mencoba menjabarkan sebuah solusi yang saya anggap relevan terhadap konsistensi bisnis anda pada sebuah website atau blog,berikut arahannya :

1. Optimalkan SEO Onsite pada website atau blog

Optimalkan Tag Judul,Strukturnya,dan beban kecepatan loading,hal tersebut sangatlah penting,telah banyak yang membuktikan bahwa sistem algoritma Google mengarah pada ketiga hal tersebut dalam pengindekan awal pada sebuah Online store atau jasa.

jangan berusaha untuk membayar sesorang untuk merombak dan melakukan Tune-Up pada website anda demi sebuah optimasi SEO yang belum tentu dapat mengangkat Pagerank anda pada SERP.sudah banyak yang melakukan hal itu dan ahirnya selalu bernasib sama.tenggelam di lembah SERP.

Dengan melakukan optimasi sendiri,anda pun bisa,yakinlah pada diri anda,untuk itulah saya membuat blog ini yang diharapkan semua artikelnya dapat membantu solusi bisnis anda menjadi sukses.

2. Optimalkan Konten dan Gunakan Pengalaman Anda

Ingat kah anda bahwa "Konten adalah Raja" !,tapi apakah anda benar-benar mengerti artinya ?.

Bagi eCommerce website,atau website dan Blog dagang,tentunya selalu memperhatikan siapapun Pengguna Ahir yang berkunjung,perhatikan durasi Waktu Kunjungannya,perhatikan jumlah Kliknya,karena jika konten anda menarik dan tidak membosankan,maka fitur atau produk yang anda tawarkan pada halaman tertentu akan lebih besar peluangnya untuk menghasilkan uang.

Untuk usaha optimasi yang anda lakukan pada beberapa situs berbayar mungkin akan menjamin posisi konten anda,namun saya sarankan kenapa anda tidak menggunakan "Demote" pada Google Webmaster,Demote pada Webmaster adalah Proses penitipan sebuah link halaman untuk di publikasikan menggunakan mesin webmaster Google selama 90 hari lamanya.anda bisa menitipkan Setiap Link dari halaman Produk anda,asal jangan melebihi 500 Link,karena itu batas jumlah maksimalnya.

Tuju Halaman Google Webmaster Tools,Klik Website anda yang telah terdaftar,kemudian pindah ke Configurasi,Sitelink,Demote.

Tampilannya akan seperti berikut,




Jika sudah selesai,klik lagi bagian Health,klik Fetch as Google,lalu masukkan sebanyak mungkin bagian belakang URL dari halaman produk yang anda tawarkan,setiap satu link URL yang di masukkan,klik "Fetch",dan biarkan Google yang melakukan Submission terhadap Website atau Blog anda,karena dengan cara ini Google akan memprioritaskan halaman anda jika dibandingkan kompetitor web anda.


inilah Backlink yang sangat berkualitas bagi website anda,lakukan hal yang sama pada Bing Webmaster Tools.dan jangan sampai melupakan Submit sitemap website anda.

3. Gunakan Content Marketing untuk mendapatkan Backlink

Kebanyakan pelaku Small Business memang cukup pintar dalam mengetahui bahwa 70 persen tingkat pencarian pada Search Engine dihasilkan oleh Backlink.hal itu memang pragmatis,lalu kemudian ada yang menanyakan,dimanakah saya bisa mendapatkan Backlink tersebut?.

" JANGAN MEMBELI BACKLINK ! " 

Karena jika anda membeli backlink,otomatis anda telah melanggar Sistem Algoritma terbaru Google yaitu Algoritma Penguin.website anda akan dihabisi olehnya sampai masuk jurang Sandbox.Sama halnya dengan Link Exchange atau pertukaran link antar pemilik website.hal tersebut sudah dikategorikan sebagai tindakan Spammer.


Buatlah Konten yang menarik dan terpercaya,dengan begitu akan mudah mendapatkan Backlink satu arah atau One Way Backlink,jika satu One Way Backlink yang berkualitas mengarah pada website anda,maka melebihi khasiat dari seribu link hasil dari pertukaran antar link.atau anda bisa berbicara kepada rekan sesama pelaku bisnis untuk menitipkan link anda walau hanya sementgara dan berjangka waktu.mint lah dengan sopan,maka tak akan ada yang menolaknya,hal tersebut telah saya buktikan sendiri,dan ingat, jangan melakukan kecurangan sedikitpun dalam mengorganisir backlink,karena dampaknya akan sangat buruk bagi SEO anda.

4. Ketahui tentang Profil Anchor Teks

telah beberapa kali dibahas dalam berbagai forum tentang anchor teks,yang menurut algoritma Panda dan Penguin sudah hampir dilarang jika penggunaannya untuk manipulasi,sebaiknya untuk sementara gunakan URL Link lengkap jika harus mengarahkannya,

Anda bisa melihat bukti nyata pada beberapa website terkenal dunia,silahkan anda kunjungi salah satu halaman mereka,di sana sudah hampir tidak ada lagi ditemukan anchor teks pada postingan terbaru,mereka hanya menyisipkan sebuah Link URL Lengkap untuk pengarah sebagai pengganti Anchor teks yang masih belum rampung dinyatakan sebagai Threaded atau tidak.

5. Bangun sebuah komunitas

Tentu saja anda tidak bisa melupakan peranan masyarakat sebagai target konsumen ,dirikan dikalangan mereka sebuah himpunan yang mencakup banyak orang untuk paling tidak mengetahui tentang produk apa yang anda tawarkan,dalam membangun komunitas tersebut minimal anda dapat menggunakan sebuah akun Facebook,Twitter dan Media sosial lainnya,selain sebagai komunitas anda juga bisa sambil mempromosikan produk di kalangan mereka dan meminta ,mereka untuk menyebar luaskannya dengan gratis.

6. kualitas dan Kuantitas SEO

Industri SEO tidak sama denga indutri otomotif,dimana Otomatisasi di sanjung dalam meraih keuntungan secara efisien, namun berbeda halnya dalam SEO,jika nada melakukan Optimasi SEO Secara Otomatis maka hal itu justru akan menjadi cambuk bagi bisnis yang sedang anda jalankan pada website.karena popla pikir instant tersebut lah yang merupakan menjadi salah satu elemen yang akan dinetralisir oleh beberapa search engine.

Segala yang anda lakukan butuh waktu yang lumayan,akan tetapi jangan melakukan optimasi yang diluar jalur Tuntunan Webmaster.karena jika anda mengoptimasi dengan cepat agar terindeks pada posisi pertama SERP.maka title "SPAM" akan melekat dibahu anda oleh Google.

Biarlah berjalan seiring waktu dengan tetap review SEO anda.karena dengan maslah waktu inilah banyak yang akhirnya meninggalkan website mereka karena modal kesabaran bukan menjadi bagian dari dirinya.jika ingin instant,kenapa harus julan di internet,bukankah lebih cepat jika anda memasarkannya dijalanan.

Dalam SEO,janganlah berharap subuah keajaiban.namun Google tetaplah sebuah komputer besar.masih dapat dikalahkan oleh otak anda yang relatif kecil.

dengan segala perubahan algoritma yang ada,tetaplah bertahan dengan selalu mengikuti perkembangannya,dan terus bersabar,karena kesabaran akan membuahkan hasil yang manis dikemudian hari,Optimalkan SEO anda hanya pada kadar wajar,jangan berlebih.dan percayai bahwa suatu saat website atau blog anda lah yang berada pada jajaran Pertama peringkat SERP semua Search Engine.

terima kasih telah membaca

Untuk kesuksesan anda.

Berikut Video tentang panduan mendapatkan Traffic bagi pengguna eCommerce Website

10 komentar :

  1. Fetch as google diman letaknya ya mas ???

    BalasHapus
    Balasan
    1. Fetch as Google letaknya didalam Opsi Google Webmaster,Klik saja di kolom search "Google Webmaster" ,Home,pilih akun blog,Health,Fetch as Google

      Hapus
  2. Mas kalo ada masuk pesan seperti ini
    Pesan belum terbaca: Changes to sitelinks for http://agenglutera-jakarta.blogspot.com/
    maksudnya apa ya ???
    maksi atas bantuan dan pencerahannya.

    BalasHapus
    Balasan
    1. pesan tersebut masuknya dimana?,e-mail atau blog?

      Hapus
  3. makasi ya mas sdah berbagi info yang sangat bermanfaat. menurut saya ini adalah blog yang terbaik yang pernah saya kunjungi. karna saya mendapat banyak pengetahuan dari sini, walau awalnya saya sempat bingung. maklum mas, saya pemula dan masih ingin byk bljar lagi dari mas GeHaGe SEMM ne, hehe. sudi kiranya mas GeHaGe SEMM mampir dan memberi sedikit saran dan masukan buat saya.
    terima kasih :)
    happy blogging

    BalasHapus
  4. sip manta sekali gan artikelnya sangat bermanfaat dan mencerahkan pikiran ane nih,sekali lagi terimakasih ilmu nya semoga berkah,tapi ane ada sedikit pertanyaan nih gan kenapa blog ane naik turun kadang ada di halaman pertama kadang turun di halan kedua,dan solusinya gimana gan buat nyetabilin blog ane,

    BalasHapus
    Balasan
    1. Permasalahan terbesar yang biasa menyebabkan posisi blog turun naik pada SERP adalah dikarenakan "TRUST" yang dimiliki oleh Search Engine yang didapat dari :

      1. Konsistensi Frekuwensi Update konten (Update Pages Frequently)
      2. Sesering apa anda enambahkan konten tersebut dalam retang dan durasi waktu
      3. Jangan sampai ada link maupun URL yang rusak
      4. Konten anda harus punya kualitas dan bermanfaat tinggi
      5. Usahakan masuk dalam jaringan situs atau blog besar/ternama pada Search Engine
      6. Kualitas dan Relevansi inbound link
      7. Minimalkan kesalahan eja ditiap konten
      9. Edit atau buang konten yang kurang bermanfaat dan jarang sekali mendapat kunjungan
      8. Buat dan usahakan paling minimal satu halaman yang punya status "Landing Page"
      9. Hapus SPAM di koom komentar jika ada
      10. Seringlah berkmentar pada blog yang relevan dan jangan sampai anda membuat SPAM

      Jika masih belum jelas silahkan tanyakan kemali,saya sangat senang bisa membantu anda dan berbagi ilmu blogging.

      terima kasih atas kunjungan anda

      Hapus
  5. oh begitu ya gan,kalau minimal update konten berapa hari kah yang efektif nya gan untuk bisa bertahan setidak nya di halaman pertama google?

    terima kasih gan saran-saran agan sangat bermanfaat bagi ane,soal nya ane masih newbie di dunia bloging ini

    BalasHapus
    Balasan
    1. minimal update adalah 1 konten atau artikel dalam satu minggu,buatlah berbeda dengan isi konten blog lain pada umumnya walau materi yang dibahas tetap sama,caranya mudah saja,kalimat yang di tulis adalah benar-benar dari pemikiran anda,karena dengan begitu maka konten yang anda buat sesuai dengan karakter diri anda.

      Hapus

Yuk ! Kita budayakan relevansi berkomentar dan tidak membuat SPAM