Optimasi
Seoptimasi: Inbound Link dan Outbound Link

Inbound Link dan Outbound Link

Inbound Link adalah sebuah link hidup dari site/blog lain yang mengarah/menunjuk ke site/blog kita.
Outbound Link adalah  sebuah link hidup dari site/blog kita yang mengarah/menunjuk ke site/blog lain.

periksalah selalu inbound dan Outbound link secara berkala,karena kedua hal tersebut tentu sangat mempegaruhi SEO dan pagerank website Anda.karena dengan pemeriksaan yang rutin,maka website anda akan selamat dari apa yang disebut dengan "Bad Neighborhood".baik itu dari site yang kita link (Outbound Link) atau site yang nge-link ke website anda (Inbound Link).

dengan pemeriksaan yang teratur dan teliti,maka anda akan tahu setiap link anda yang siapa tahu telah berubah arah,rusak dan menjadi tidak layak lagi,atau sudah berkembang di lahan "peternakan" link,engan menjaga kridibilita website anda,maka pagerank anda pun akan tetap terjaga keabsahannya.

Pola pemeriksaan meliputi :

1. Link anda yang dirubah oleh pemilik website hasil dri link exchange.
2. Link anda yang rusak pada website pertukaran Link.
3. Link internal yang error.
4. Link Internal yang berubah fungsi
5. kurangi jumlah Link jika terdapat banyak link dalam satu page tatu halaman.
6. perbanyak Inbound Link daripada Outbound link.
7. Buatlah menjadi "Bold" ukuran font Link anda yang berada pada website teman anda.

Buatlah Link untuk setiap Image Major.

dengan membuat Link Image Major maka akan menguatkan konten image anda akan diperioritaskan oleh Search Engine.Spiderbot akan selalu memberi nilai lebih pada setiap image yang mempunyai link.jadi,tempatkanlah image anda pada suatu "perkumpulan" image dengan menguploadnya pada fhoto direktory seperti Flickr,Picasa,Photobucket dan sejenisnya agar "Power" image anda selalu berada pada level keksesuaian search Engine.karena para visitor biasanya selalu mengklik image anda,minimal untuk pembesaran.pastkan semua image yang terlihat oleh visitor dan revisitor selalu mempunyai link.baik itu Outbound image Link dan Inbound Image Link.

Demi Sukses Anda.

Terima kasih.

Mungkin Anda tertarik juga untuk membaca Artikel tentang Memelihara Website .

2 komentar :

  1. Makasih infonya Mas, btw punya blog yang terkait dengan perbankan gak ?

    BalasHapus
  2. saya tidak punya blog/site yang mengulas tentang perbankan,maaf..terima kasih atas kunjungan anda

    BalasHapus

Yuk ! Kita budayakan relevansi berkomentar dan tidak membuat SPAM